Senin, 10 Desember 2012

Struktur Frame SDH


Struktur frame terendah yang didefinisikan dalam standar SDH adalah STM-1 (Synchronous Transport Module level 1) dengan laju bit 155,520 Mbit/s (155 Mbps). Frame STM-1 berisi dua bagian, bagian SOH (Section Overhead) dan bagian VC (Virtual Container) yang merupakan payloadnya atau informasi intinya dan  dinyatakan dengan sebuah matriks yang terdiri dari 9 baris dan 261 kolom.

Frame SDH terlihat pada gambar di samping










Format Frame SONET/SDH

Synchronous Optical Network (SONET) atau Synchronous Digital Hierarchy (SDH) adalah standar protokol multiplexing yang mentransfer beberapa aliran bit digital lebih dari serat optik dengan menggunakan laser atau dioda pemancar cahaya (LED) atau bisa juga diartikan sebagai sebuah jaringan teknologi lapisan fisik dirancang untuk membawa volume besar lalu lintas jarak yang relatif lama pada kabel serat optik. SONET dan SDH prinsip kerjanya hampir sama karena menggunakan data rate yg sama.

Selasa, 09 Oktober 2012

KONFIGURASI SEAMLESS CONNECTION


       I.            ALAT DAN BAHAN
1.      Linksys WRT54GL Access Point        2 buah
2.      PC Console                                          2 buah
3.      Laptop Klien                                        4 buah
4.      UTP straight cable                               2 buah
    II.            CARA KERJA
1.      Konfigurasi Access Point 1
·         Reset Access Point dengan menekan tombol Reset dibagian belakang AP hingga lampu power berkedip.
·         Atur konfigurasi IP PC console menjadi 192.168.1.2.
·         Hubungkan PC console dan Access Point dengan kabel straight.
·         Buka browser pada PC console kemudian ketikkan IP 192.168.1.1 pada address bar.
·         Maka akan muncul WEB Console Access Point tersebut.

SEAMLESS CONNECTION


PENGERTIAN
Seamless Connection yang berarti jaringan tanpa hambatan merupakan jaringan antar Access Point yang salah satunya menjadi induk dan lainnya menjadi repeater. Teknologi ini mengharuskan Access Point yang digunakan mendukung fitur WDS. Wireless Distribution System (WDS) adalah suatu system perluasan jaringan wireless, dimana dengan Wireless Distribution System, memungkinkan kita bisa membangun infrastruktur wireless tanpa harus membangun backbone kabel jaringan sebagai interkoneksi antar bridge, dimana kita tidak memungkinkan untuk memasang jaringan kabel, karena lebih mahal, terbatas, atau secara fisik memang tidak memungkinkan untuk membuat jaringan kabel.

Selasa, 02 Oktober 2012

Konfigurasi Extended Service Set (ESS)

Gambar Konfigurasi ESS
       Extended Service Set (ESS) adalah jaringan  yang terbentuk dari dua atau lebih BSS dengan AP. Dalam hal ini antar BSS(Basic Service Set) terdistribusi melalui sistem jaringan, yang biasanya adalah jaringan LAN. Jaringan LAN ini disambungkan ke AP pada setiap BSS.

BSS(Basic Service Set) dan ESS(Extended Service Set)

      Pada artikel ini saya ingin menjelaskan sedikit tentang apa itu BSS (Basic Service Set) dan ESS (Extended Service Set), serta perbedaan diantara keduanya, dan kelebihan dari ESS.

Selasa, 25 September 2012

Cara mengirim gambar dari laptop ke HP melalui buethoot



Bagaimana cara mengirim gambar dari laptop ke HP dengan media Bluetooth, akan diterangkan sebagai berikut :
1.      Aktifkan Bluetooth device pada laptop.

INSTALASI JARINGAN KOMPUTER NIRKABEL MODE BSS INFRASTRUKTUR



I)                  PENGERTIAN BSS
BSS adalah Base Station Subsystem (BSS) adalah bagian jaringan telepon seluler yang bertanggungjawab menangani lalu-lintas (traffic) dan pensinyalan antara telepon bergerak dengan network switching subsystem (NSS). BSS terdiri atas dua bagian yakni Base Transceiver Station (BTS) dan Base Station Controller (BSC).
II)               PENGERTIAN NETWORK VIEWER
Network viewer adalah software yang menampilkan dan memonitor IP Network. Network viewer adalah scanner jaringan yang kuat, Wake-On-Lan Manager , messenger LAN dan memonitor IP untuk jaringan rumah Anda. Software ini menampilkan jaringan computer dalam format yang  mudah untuk membacanya dengan format gambaran beserta nama computernya. Software ini juga dapat memonitor IP dan menampilkan pemberitahuan apabila status beberapa computer  terjadi perubahan. Anda juga dapat melihat dan mengakses shared folder, mengakhiri sesi berbagi sumber daya pengguna dan menonaktifkan. Sangat mudah untuk menginstal dan menggunakannya.

Senin, 24 September 2012

Between InfraRed – Bluetooth – and Wifi



            Inframerah digunakan untuk komunikasi jarak dekat, seperti pada remote TV. Gelombang inframerah itu mudah untuk dibuat, harganya relatif murah, tidak dapat menembus tembok atau benda gelap, serta memiliki fluktuasi daya tinggi dan dapat diinterfensi oleh cahaya matahari. Sebagai alat komunikasi pengontrol jarak jauh. Inframerah dapat bekerja dengan jarak yang tidak terlalu jauh (kurang lebih 10 meter dan tidak ada penghalang). Sebagai salah satu standardisasi komunikasi tanpa kabel. Jadi, inframerah dapat dikatakan sebagai salah satu konektivitas yang berupa perangkat nirkabel yang digunakan untuk mengubungkan atau transfer data dari suatu perangkat ke parangkat lain. 

Jumat, 14 September 2012

Jaringan Nirkabel

Jaringan nirkabel (yaitu berbagai jenis tanpa izin 2,4 GHz perangkat WiFi) digunakan untuk memenuhi kebutuhan banyak. Mungkin penggunaan paling umum adalah untuk menghubungkan pengguna laptop yang melakukan perjalanan dari lokasi ke lokasi. Penggunaan lain yang umum adalah untuk jaringan mobile yang terhubung melalui satelit. Sebuah metode transmisi nirkabel adalah pilihan yang logis untuk jaringan segmen LAN yang sering harus mengubah lokasi. Situasi berikut membenarkan penggunaan teknologi nirkabel:

GENerasi Emas

Mereka ada, mereka nyata, mereka berperasaan, jalanan hidup mereka, jalanan rumah mereka, jalanan kawan mereka. Sesuai Pasal 34 ayat (1) UUD 1945 disebutkan bahwa “fakir miskin dan anakanak terlantar dipelihara oleh Negara”, seharusnya negara lebih menjamin kehidupan dan pendidikan mereka. Tapi, pasal itu masih fatamorgana bagi mereka, tetap saja mereka masih tidur beralas tikar dingin beratap mimpi. Mungkin bagi pemerintah, semakin banyak peliharaan yang mereka miliki, semakin kaya negri ini....

Kelebihan dan Kekurangan Wireless


Sebuah teknologi tidak lepas dari kelebihan dan kekurangan yang dimilikinya. Dalam kesempatan ini, saya ingin sedikit mengulas tentang kelebihan dan kekurangan apa saja yang terdapat di teknologi wireless.
Kelebihan Wireless
Wireless LAN menawarkan beberapa kelebihan seperti produktivitas, kenyamanan, dan keuntungan dari segi biaya bila dibandingkan dengan jaringan kabel tradisional.

JARINGAN AD-HOC PADA SISTEM OPERASI XP


I)       MEMBUAT JARINGAN AD-HOC PADA SISTEM OPERASI XP
1)      Buka Network Connections kemudian klik kanan pada Wireless Network Connection Properties.
2)      Buka Wireless NetworksAdd.
3)      Kemudian setelah tampil jendela Wireless network properties, masukkan data seperti berikut – Ok.

Senin, 20 Februari 2012

Ngaliyan-Jatingaleh-Tembalang-Pahlawan-Kota Lama-Citra Land-Jatingaleh-Siliwangi-Ngaliyan


Waktu kebangun tadi pagi gw kepikiran sama IPK gw yang belum keluar, katanya IPK itu keluar setelah rapat yudisium. Waktu kemaren gw lihat group kampus gw di facebook, rapat yudisium udah hari Rabu  keramen dan bener aja mayoritas prodi mereka udah pada tau IPKnya, dan prodi gw yang paling telat sendiri gara – gara blm di input tapi gw pikir hari ini pasti udah bisa dilihat lah.

Rabu, 15 Februari 2012

Beberapa alasan gw nulis di blog


  1. Gw punya masalah
  2. Gw punya masalah dan pengen curhat
  3. Gw punya masalah dan pengen curhat tapi g’ ngerti mau curhat sama siapa
  4. Gw punya masalah dan pengen curhat sama nyokap gw tp takut dimarah
  5. Gw punya masalah dan pengen curhat sama temen atau org yang gw kenal tp g’ menghasilkan solusi
  6. Daripada gw tambah bingung lagi mau curhat sama siapa, mending gw buat blog dan sharing sama orang yang g’ gw kenal, biar kata sama sama g’ menghasilkan solusi, tp setidaknya gw punya temen baru…